
Bagi kaum Buruh dan pekerja tanggal 01 Mei bukanlah tanggal biasa, karena
pada hari tanggal 1 Mei ini diperingati sebagai Hari Buruh Sedunia, suatu hari yang
sangat berarti bagi kaum Buruh dan Pekerja di seluruh dunia.
Biasanya pada hari tanggal 1 Mei
ini para kaum Buruh akan melaksanakan beberapa kegiatan rutin yang dikoordinasi
oleh...